Daily Stories

Daily Stories, Lifelong Learning

Islam Rahmatan Lil Alamin

“Pemikiran itu layaknya virus, membutuhkan inang untuk hidup, berkembang dan menyebar. Sama halnya dengan Islam, sebagai satu konsep, metode dan pemikiran yang menyeluruh terhadap kehidupan, tidak akan memberikan manfaat apabila tidak ada yang memahami, menerapkan dan menyebarkan.” Islam Rahmatan Lil Alamin – Felix Siauw dan Tim YukNgaji Berikut merupakan salah satu kutipan dari buku yang […]

Loading

Daily Stories, Lifelong Learning

Refleksi dari “Menyerah untuk Menyerah”

Judul ini saya buat, terinspirasi dari video yang saya tonton belum lama ini. Pekan kemarin, saya berkesempatan untuk pulang, menunaikan hak untuk pemilu 2024 di kampung. Sepanjang perjalanan di kereta, diiringi dengan mendengarkan podcast & stand up comedy. Banyak materi yang membuat saya ga tahan, akhirnya ketawa sendiri. Mulai perjalanan sampai dari pasar senen, headset […]

Daily Stories, Lifelong Learning

Antara Ujian Kehidupan dan Teori Zone of Proximal Development (ZPD)

Teori Zone of Proximal Development (ZPD) adalah suatu teori yang dikemukakan oleh psikolog Soviet Lev Vygotsky. Teori ini menyatakan bahwa setiap individu memiliki zona pengembangan yang terdekat (ZPD) yang merupakan kisaran kemampuan yang dapat dicapai dengan bantuan atau dukungan dari orang lain. Secara umum, teori ZPD menyatakan bahwa perkembangan dapat ditingkatkan dengan memberikan dukungan yang […]

Loading

Daily Stories, Self Notes

Apa yang kita khawatirkan?

Kebosanan, kelesuan, malas, kapan saja bisa menghampiri. Jangankan untuk semangat, sekadar berbuat normal aja sulit. Mungkin bisa disebut masa crisis, insecurities atau apapun itu. Ada keadaan dimana berhenti berharap, menerima kenyataan apa adanya, merasa menjadi manusia terburuk atau hilang jiwanya tanpa idealisme. Kata sang bijak, dunia kita seperti layaknya air yang harus disebrangi, panjang, jauh, […]

Loading

brown wooden arrow signed
Daily Stories, Lifelong Learning, Self Notes

Visi Hidup

“Naikkan standar visimu, sehingga yang menyibukkanmu bukan suatu hal yang recehan” Ust Wido Supraha Tulisan yang dibuat saat ini sangat besar korelasinya dengan kutipan di atas. Menurut KBBI, visi merupakan pandangan atau wawasan ke depan. Visi merupakan unsur terpenting dari organisasi. Sebuah instansi atau lembaga pastilah mempunya visi yang kemudian akan dipajang di lobby atau […]

Loading

Muslim Produktif
Daily Stories, Lifelong Learning, Self Notes

Muslim Produktif – Hubungan antara Produktivitas dengan Keimanan

Beberapa bulan lalu, sebenarnya saya telah selesai membaca buku Muslim Produktif, cuma baru hari ini ada kekuatan besar yang mengalahkan kemageran buat nulis. Buku tersebut aslinya berjudul Productive Muslim dalam bahas inggris yang ditulis oleh Mohammed Faris, pendiri website https://productivemuslim.com/ yang berfokus pada pembenahan diri seorang muslim untuk menjadi produktif dan melatih kebiasaan baik. Penulis […]

Loading

Tes TOEFL Bappenas
Daily Stories

Pengalaman pertama mengikuti Tes TOEFL Bappenas Online

Setelah lama ga nulis, kali ini saya akan sedikit sharing tentang tes TOEFL yang saya ikuti tanggal 26 September 2020. Disclaimer, kalo artikel ini bukan membahas tips mengerjakan TOEFL ya, karena nilai saya juga ga bagus-bagus amat wkwk Saya mengikuti tes TOEFL untuk keperluan mendaftar Beasiswa Unggulan yang mensyaratkan hal tersebut. Sebelumnya, saya belum pernah […]

Loading

Daily Stories

Ujian nya Ujian (SIMAK UI 2020)

Kenapa judulnya gitu ya? aneh banget wkwk Iya, sebenarnya tulisan kali ini saya mau coba menceritakan seleksi masuk UI 2020. Mungkin dari pengalaman terebut, nanti bisa diambil pelajaran. Bulan februari tes SIMAK UI dibuka untuk program pasca sarjana, profesi dan doktor. Saya berkali-kali disuruh oleh dosen untuk daftar tes tersebut, hanya saja masih belum terlalu […]

Loading

Daily Stories, Research Exploration

Konferensi ISICO 2019

Konferensi internasional Information System International Conference (ISICO) 2019 yang di support oleh Kampus ITS berlangsung di Surabaya Indonesia. ISICO dilaksanakan pada tanggal 23-24 juli 2019 merupakan pertemuan global bagi para periset, profesional industri, dan akademisi, yang bertujuan untuk berinteraksi dengan dan menyebarkan informasi dan hasil temuannya di bidang Teknologi dan Sistem Informasi. ISICO 2019 bertempat […]

Loading